troops berikutnya adalah witch (penyihir), pasukan yang memiliki kekuatan magis yaitu dapat memanggil atau menhidupkan pasukan kegelapan, ini adalah salah satu pasukan yang saya sukai di game ini, meski damage dan hitpoint kecil tapi kemampuan witch memanggil seketelon membuatnya sangat cocok menjadi pasukan pendukung yang berada dibelakang tanker seperti giant atau golem.
witch tak pernah sendiri, dia akan terus menerus membangkitkan pasukan kegelapan
ringkasan
- witch mempunyai rambut ungu, memakai emas di kedua bahunya,sabuk emas, jubah dan rok yang compang-camping, dan memegang tongkat berkepala kambing
- witch adalah pasukan yang kuat bukan karna damage atau hitpointnya yang besar tapi karna kemampuannya memanggil seketelon-seketelon yang tanpa batas jadi sangat cocok sebagai pasukan pendukung hampir sama seperti healer, bahkan bila digunakan dengan benar witch dapat dengan mudah meraatakan base musuh
- witch tidak memiliki target yang disukai dia akan menyerang apa saja yang ada di dekatnya termasuk saat ada pasukan clan castle, heroes atau seketelon perangkap
- witch akan sangat mudah membunuh PEKKA atau barbarian king karna dia akan terus membangkitkan pasukan kegelapan
- seketelon yang dibaangkitkan oleh witch secara tampilan lebih mirip dengan pasukan wall breaker atau pilot ballon tapi karakter serangannya mirip seperti barbarian
perbedaan upgrade
Level 1 & 2 | Level 3 |
- pada level 1 dan 2 witch memiki rambut ungu panjang sampai bahu, baju compang-camping membawa tongkat berkepala kambing dengan tanduk emas
- pada level 3 witch menggunakan mahkota emas dan hiasan emas di tongkatnya
skill, biaya dan lama upgrade
Preferred Target | Attack Type | Summon Cooldown | Housing Space | Training Time | Movement Speed | Attack Speed | Dark Barracks Level Required | Range |
---|---|---|---|---|---|---|---|---|
None | Area Splash 0.3 Tile Radius (Ground & Air) | 6s | 12 | 20m | 12 | 0.7s | 5 | 4 tiles |
berikut video serangan menggunakan witch
0 Komentar untuk "BIAYA UPGRADE DAN SEMUA TENTANG WITCH"