troops yang akan saya bahas berukutnya adalah goblin,
ringkasan
ringkasan
- goblin adalah pasukan ke empat yang dibuka di barak elixir
- goblin pasukan paling cepat di game clash of clans
- Goblin makhluk kecil berwarna hijau dengan telinga runcing besar, mata merah dengan bola mata hijau dan hidung merah lancip.
- Goblin memakai celana coklat dan sepatu. Mereka juga memiliki karung besar, seolah-olah untuk membawa sumber daya yg dicuri dari musuh Anda.
- target utamanya adalah resource (sumberdaya) dimana di coc sendiri ada 3 ; gold, elixir, dan dark elixir. bahkan damagenya bertambah 2x lipat saat menghancurkan bangunan sumberdaya dan pada update desember 2015 ini town hall dan clan castle menjadi salah satu tempat penyimpanan sumber daya sehingga masuk dalam target goblin
- karna targetnya adalah resources maka goblin tidak pedulikan bangunan lain termasuk saat pasukan clan castle musuh, heroes dan tengkorak perangkap menyerangnya, dan saat semua bangunan resources habis maka goblin akan menyerang apa saja yang adda didekatnya.
- gunakan wall breaker untuk membuat jalan goblin menuju penyimpanan resources gunakan giant atau barbarian untuk mengalihkan pertahanan khususnya mortar dan tower wizard kemudian turunkan pasukan goblin dan mereka akan langsung menguras habis semua sumber daya musuh
- seperti archer goblin memiliki kesehatan yang sedikit sehingga mortar atau tower wizard bisa membunuh gerombolan goblin dengan satu kali tembakan saja sehingga goblin tidak bisa menyerang sendirian harus ada pasukan lain yang bisa menjadi tameng sperti barbarian, giant atau bahkan golem
- strategi lain adalah hancurkan terlebih dahulu semua bangunan pertahanan musuh menggunakan giant atau mungkin hog rider dan setelah semua bangunan pertahanan hancur turunkan pasukan goblin untuk membersihkan semua sumber daya, strategi ini mungkin kendalanya adalah waktu tapi tak perlu khawatir karna goblin sangat cepat.
- goblin bisa memicu semua perangkap untuk aktif seperti trap jump, bom, dan giant bom tapi karna goblin sangat cepat sehingga dalam keadaan berlari perangkap tidak akan membunuhnya
perubahan uprgade
Level 1 & 2 | Level 3 & 4 | Level 5 | Tingkat 6 |
- gambar goblin level 1-6
- level 1 dan 2 goblin memakai celana dan sepatu lancip berwarna coklat serta membawa karung besar
- level 3dan 4 karung yang dibawanya lebih besar dan bergaris coklat muda
- level 5 goblin memiliki rambut bergaya mohawk berwarna merah dan karung besarnya berubah menjadi coklat muda
- level 6 goblin memakai jubah kulit dan memakai kalung emas
- skill dan biaya serta lama upgrade goblin lihat tabel dibawah
Preferred Target | Attack Type | housing space | Training Time | movement speed | Attack Speed | barrack Level Required | Range |
---|---|---|---|---|---|---|---|
Resources (Damage x2) | Melee (Ground Only) | 1 | 30s | 32 | 1s | 4 | 0.4 tiles |
lihat juga troops yang lain
troops di clash of clans
troops di clash of clans
0 Komentar untuk "BIAYA UPGRADE DAN SEMUA TENTANG GOBLIN"